Sambut 100 Tahun Spensa, Hotel Amaris Cirebon Beri Harga Khusus untuk Alumni

Rabu, 2 Jul 2025 21:11
    Bagikan  
Sambut 100 Tahun Spensa, Hotel Amaris Cirebon Beri Harga Khusus untuk Alumni
Dok.Amaris Cirebon

Suasana kamar Hotel Amaris Cirebon yang bersih dan nyaman, cocok untuk istirahat selama di Kota Udang.

RINGKASNEWS.ID - Dalam rangka menyambut perayaan 100 tahun SMP Negeri 1 (Spensa) Kota Cirebon, Hotel Amaris Cirebon memberikan penawaran spesial bagi para alumni sekolah legendaris tersebut.

Melalui program bertajuk “Harga Khusus Alumni Spensa”, para lulusan Spensa dapat menikmati tarif menginap istimewa mulai dari Rp340.000 untuk tipe Smart Room Standard (twin atau queen) dan Rp440.000 untuk tipe Smart Room Family (Hollywood).

Harga tersebut sudah termasuk sarapan untuk dua orang serta layanan gratis antar-jemput ke stasiun kereta.

Promo ini berlaku di Hotel Amaris Cirebon yang berlokasi di Jl. Siliwangi No. 70, Kota Cirebon, tak jauh dari pusat kota dan kawasan bersejarah.

"Ini bentuk dukungan kami terhadap semangat kebersamaan alumni Spensa di momen istimewa 100 tahun. Kami ingin alumni bisa menginap dengan nyaman saat pulang ke Cirebon,” ujar Yasintha F. Amalia, Sales Supervisor Amaris Hotel yang juga alumni Spensa angkatan 2005.

Informasi lebih lanjut dan reservasi bisa dilakukan melalui WhatsApp di nomor 0812-9196-3442 (Yasintha).

Baca Berita dan Artikel Menarik Lainnya di Google News

Caruban Promosindo

Berita Terbaru

Sambut 100 Tahun Spensa, Hotel Amaris Cirebon Beri Harga Khusus untuk Alumni
Barista Battle Vol.2 Siap Digelar di Hotel Santika Kuningan, Tantang Kreativitas Pecinta Kopi di Cirebon Raya
Pelapor Minta Kepastian Hukum Usai Penangguhan Penahanan Wika Tandean di Kasus GTC Cirebon
Peringati Hari Bhayangkara, Ketua DPRD Kabupaten Cirebon Dukung Polri Semakin Humanis
DJP Jabar II Catat Realisasi Pajak Capai Rp17,09 Triliun
Kejari Kota Cirebon Kembali Geledah Kantor BPR di Jalan Talang
Hari Bhayangkara ke-79, Polres Ciko Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik
Donor Darah Massal BI Cirebon Sasar Rekor MURI, Kolaborasi HUT BI dan Hari Jadi Cirebon
Sophi Zulfia Minta Cinofest Jadi Ajang Promosi Inovasi Daerah
Bro Ahud Terpilih Aklamasi Pimpin HIPMI Kabupaten Cirebon 2025–2028
Kunjungi Kemensos, DPRD Kabupaten Cirebon Pertanyakan Validitas Data Penerima BPJS
DPRD Kota Cirebon Gelar Paripurna Peringati Hari Jadi ke-598
Penipuan Pemutihan Kredit Muncul, OJK Cirebon Ingatkan Warga Waspada
Upacara Hari Jadi Cirebon ke-598 Digelar Khidmat di Alun-alun Kejaksan
Pemutihan Pajak Kendaraan di Jabar Diperpanjang hingga September 2025
Bermain di Rel KA Saat Libur Sekolah Berbahaya, Ini Imbauan KAI
Cifest 2025 Meriahkan Hari Jadi Cirebon ke-598, Tampilkan Budaya dan Ekonomi Kreatif
KAI Daop 3 Cirebon Siapkan 23 Ribu Tiket Sambut Libur Tahun Baru Islam
Gubernur Jabar Beli 2 Ton Melon Petani Ciawijapura, Langsung Dibagikan ke Warga
OJK Luncurkan 9 Bank Mini di SMP Kabupaten Cirebon
Live Streaming Ringkas Radio Net